cara menginstall visual studio code di linux mint


A. Pendahuluan

                                                Assalamualikum wr.wb

    oke bertemu lagi dengan saya kali ini saya akan sharing tentang cara menginstall visual studio code






B. Pembahasan

    Visual Studio code adalah text editor yang saat ini lagi ramai digunakan oleh programer, text editor ini dikembangkan oleh mikrosoft dan multi platform artinya visual studio ini dapat digunakan diberbagai macam simtem oprasi yang berbeda seperti Windows, Mac, LInux dan lain sebagainya. Text editor ini secara langsung mendukung bahasa pemprogaman seperti JavaScript, Typescript, dan Node.js,dan bahasa pemprograman lainnya dengan bantuan plugin yang dapat dipasang lewat marketplace seperti C++, C#, Python, PHP, Go, Java, dst).

Berikut adalah beberapa kelebihan yang dimiliki oleh Visual Studio Code ini:
1. bersifat open source

2. Intellisense
VS Code dapat belajar dari syntax kode yang telah kita ketik dan dari plugin snippet yang tealh dipasang, sehingga bisa memberikan soroan pada syntax yang kita ketik dan memberikan sugesti autocomplete sesuai dengan kode yang kita ketik.

3. Dedugging
VS code mendukun debugging kode secara langsung melelui teks editor. kita dapat memberikan break poit pada baris baris kode dan menjalankan mode debug melalui konsol debuggin yang telah disediakan

4. GIT Integration
Visual Studio Code ini memiliki integrasi dengan layanan VCS, berupa GIT.

5. Dukungan banyak Ekstensi dan plugin.
Visual Studio code ini memiliki sebuah toko atau store, jika di android adalah play store, semacam itu untuk menambah peforma Visual Studio Code ini dalam mengenali bahasa pemprograman yang sedang dipakai, misalnya seperti didalam gambar dibawah ini.



C. Pelaksanaan

    Untuk installasi hal pertama yang kita lakukan adalah Download terlebih daluhu filenya yang berformat ".deb" karena kita menggunakan turunan ubuntu. anda dapat Downloadnya disitus resminnya https://code.visualstudio.com/Download


    Jika sudah selesai proses Downloadnya, selanjutnya kita akan melakukan installasi, ada 2 cara untuk melakukan installasi namun saya akan sharing menggunakan cara yang gampang saja yaitu melalui terminal, caranya buka terminal ctrl+alt+t, dan pilih letak file yang berbentuk deb tadi di taruh dimana
contoh punyaku ini di taruh di Downloads ya .. , kemudian ketikan perintah
#dpkg -i (nam file debnya tadi)

  lalu Enter dan jika proses selesai coba kita lihat di menu programing dan anda akan menemukan Visual Studio.



  kemudian Setelah itu aplikasi bisa dibuka dan digunakan.

 

Hal pertama yang perlu dilakukan adalah memasang ekstensinya atau pluginnya, bis adidalam aplikasi Visual Studio atau bisa juga membaca dokumentasi penggunaan Visual Studio di dokumentasi resminnya di https://code.visualstudio.com/Download.

D. Maksud dan tujuan

    bisa cara nginstall visual codenya dan tahu apa itu visual code

E. Alat dan bahan

    -laptop
    -file visual studio code
    -koneksi internet

F. referensi

    http://tkjmerahputih.blogspot.com/2017/07/cara-mudah-install-visual-studio-code.html

G. Penutup

    oke sekian dari saya bila ada kesalahan saya minta maaf dan semoga bermanfaat

                                              Wassalamualaikum wr.wb







Post a Comment

1 Comments

silahkan berkomentar tentang template ini